Kadar oksigen di dalam kolam akuaponik
Oksigen Terlarut dalam kolam ikan Oksigen terlarut atau DO (Dissolved Oxygen) adalah salah satu tolak ukur untuk mengetahui kualitas air. Semakin besar nilai DO, menunjukkan kualitas air semakin baik. Hal ini sangat penting, untuk kehidupan ikan di dalam kolam aquaponik. Jika kadar oksigen di kolam tidak diperhatikan, ikan di dalam kolam akan mengalami kematian massal. Kenapa oksigen di dalam air itu penting? Sama seperti manusia, ikan juga sangat membutuhkan oksigen untuk bernafas.ketika oksigen terlarut minim ikan akan kesulitan untuk bernafas,dan bisa mengakibatkan kematian Ciri-ciri kadar oksigen terlarut dalam air tipis bisa ditandai dengan: ikan cenderung ke permukaan untuk menarik nafas ,jika ikan hampir seluruhnya kepermukaan untuk bernafas bisa di pastikan kadar oksigen terlarut sangat terbatas Cara untuk menanggulangi jika kekurangan kadar oksigen terlarut adalah dengan cara: Menurunkan suhu/te...